Sejumlah Perbaikan ini Dilakukan di Terminal Pulogebang
jpnn.com - jpnn.com - Kementerian Perhubungan (Kemenhub) telah melakukan sejumlah perbaikan fasilitas Terminal Pulogebang.
Perbaikan ini dilakukan untuk menata dan membuat penumpang nyaman serta aman berada di Terminal Pulogebang.
"Beberapa perbaikan telah dilakukan sejak diresmikan oleh Menteri Perhubungan pada 28 Des lalu," kata Direktur Jenderal Perhubungan Darat Pudji Hartanto.
Adapun perbaikan itu mencakup papan petunjuk, fasilitas umum yang nyaman, ruang istirahat pengemudi dan lain-lain.
Selain itu, pihaknya juga terus berkoordinasi dengan Dinas Perhubungan Prov DKI terkait penyediaan aksesibilitas angkutan penghubung, terutama untuk angkutan malam hari.
"Kami siapkan bus pengumpan atau feeder bus," tutur Pudji.(chi/jpnn)
Kementerian Perhubungan (Kemenhub) telah melakukan sejumlah perbaikan fasilitas Terminal Pulogebang.
Redaktur & Reporter : Yessy
- Poltekpel Banten Buka Sipencatar Non-Ikatan Dinas Diklat Pelaut Tingkat III, Buruan Daftar!
- ASDP Laksanakan Keputusan Kemenhub soal Penundaanu Penyesuaian Tarif Penyeberangan di 27 Perlintasan
- Ditjen Hubdat Gelar FGD Penyusunan Pedoman Teknis Retribusi Pengendalian Lalin & Launching Pilot Project
- Kemenhub Gelar Sosialisasi Penerapan UNCLOS 1982
- Kemenhub Bakal Bangun Transportasi Massal di Bandung Raya, Begini Rencananya
- Ditjen Hubdat Kemenhub Bangun Infrastruktur yang Tersebar dari Sabang hingga Merauke