Sejumlah Ruas Tol Jakarta-Cikampek Tergenang Air, Berikut Daftarnya...
Sabtu, 20 Februari 2021 – 10:23 WIB

Sejumlah kendaraan melintasi banjir yang menggenangi akses jalan menuju gerbang tol Jakarta-Cikampek, di Jatibening, Bekasi, Jawa Barat, Jumat (19/2/2021). Ilustrasi: Antara
"Jasa Marga memohon maaf atas ketidaknyamanan pengguna jalan akibat hal ini," kata Heru.
Dia meminta masyarakat untuk mengantisipasi perjalanan melalui informasi terkini yang dapat diakses melalui Call Center Jasa Marga 24 jam di nomor telepon 14080 dan Twitter @PTJASAMARGA (khusus informasi lalu lintas).
Sebelumnya hujan yang mengguyur wilayah Jabodetabek menyebabkan sejumlah ruas di Jalan Tol Jakarta-Cikampek (Japek) mengalami genangan air.
PT Jasa Marga dalam akun Twitternya yang terpantau di Jakarta, Sabtu dinihari, menyebutkan genangan air itu mengakibatkan arus lalu lintas kendaraan menjadi padat.(antara/jpnn)
Hujan deras yang melanda Jabodetabek turut membuat genangan air di Tol Cikampek. Sejumlah ruas tol tergenang banjir, simak selengkapnya.
Redaktur & Reporter : Elvi Robia
BERITA TERKAIT
- H2 Lebaran, Jasa Marga Terapkan Contraflow di Tol Cikampek Sejak Pagi
- Tinjau Rest Area KM 57 Tol Cikampek, Kapolri Pastikan Kesiapan Arus Mudik Lebaran 2024
- Banjir di Jakarta Meluas & Merendam 34 RT
- IKA UII Bantu Pemprov DKI Tangani Korban Banjir Jakarta
- Cegah Hujan Deras, Modifikasi Cuaca di Jakarta Bakal Dipercepat
- Tinjau Banjir Naik Helikopter, Gubernur Pramono: Bukan untuk Gagah-gagahan