Sejuta Pujian untuk Felipe Massa
Selasa, 04 November 2008 – 10:55 WIB

Sejuta Pujian untuk Felipe Massa
Massa lantas mengucapkan terima kasih dan selamat kepada berbagai pihak. "Saya yakin semua di tim kami sangat bangga dan senang. Kami juga harus mengucapkan selamat kepada Lewis. Dia menjalani musim ini dengan luar biasa, mencetak lebih banyak poin dari kami. Dia layak jadi champion," ujarnya.
Baca Juga:
Dengan pelajaran menyakitkan ini, Massa berharap bisa menjadi lebih kuat untuk tahun-tahun berikutnya. "Semoga kami akan kembali ke sini dengan meraih gelar (tahun depan). Ini adalah bagian dari pengalaman hidup," tukasnya.
Para bos Ferrari pun melontarkan pujian kepada Massa. Toh, mereka tetap punya alasan untuk happy, karena telah berhasil merebut gelar konstruktor, gelar yang telah mereka amankan delapan kali dalam sepuluh musim terakhir.
Stefano Domenicali, bos Ferrari, bilang bahwa Massa sudah dua kali menunjukkan kematangannya tahun ini. Yang pertama di Hungaria, saat Massa mengalami kerusakan mesin hanya beberapa lap sebelum finis. Yang kedua di Brazil. Pada dua lomba itu, Massa sangat tenang menghadapi cobaan. "Kedewasaannya luar biasa. Saya bangga punya Massa di tim ini. Karena kita harus (tenang) seperti itu untuk menatap masa depan," ujarnya. "Dari kekalahan ini, kita bisa menjadi semakin kuat. Dan saya yakin dia (Massa, Red) akan menjadi semakin kuat," tandasnya. (aza)
GAGAL menjadi juara dunia mungkin baik untuk seorang Felipe Massa. Paling tidak, sekarang orang mengenal lebih dalam tentang dia saat berada di bawah
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Marc Marquez Terus Mendominasi, Ducati Beri Warning kepada Pecco Bagnaia?
- Peringati HUT Ke-91, GP Ansor Gelar Gowes 91 Km, Menpora Sediakan Doorprize Umrah
- 389 Tim Siap Berpartisipasi di BALI 7s 2025 Presented By Bank Mandiri
- Misi Meregenerasi Pemain Bali United Selesai, Pelatih Teco Beber Rencana Masa Depan
- Makna Gol Gustavo Franca saat Persib Hantam Bali United
- Finalis NBA Tahun Lalu Tumbang, Grizzlies Masuk Playoffs