Sekarang Kirim dan Terima Uang Lebih Mudah Lewat Alfamart Saja

President Director Alfamart, Hans Prawira menyambut baik kerja sama ini. "Alfamart selalu berupaya memberikan nilai tambah dalam pelayanannya (value added service), termasuk dengan menghadirkan layanan dari Indosat ini," katanya di sela acara launching program Dompetku Pengiriman Uang ini, Senin (15/6).
Hans meyakini, kehadiran layanan yang diusung Indosat ini, dapat menjadi alternatif pengiriman uang yang baik bagi masyarakat, khususnya konsumen Alfamart. “Berbagai layanan yang kami hadirkan di toko, tentunya bertujuan untuk memberikan kemudahan dan kepuasan bagi konsumen kami,” tegasnya.
Dompetku Pengiriman Uang saat ini sudah dapat dilayani di seluruh Galeri Indosat dan toko-toko Alfamart. Selanjutnya, akan dibuka titik pelayanan di mitra Indosat lainnya. (ray/jpnn)
JAKARTA - Indosat, anggota dari GrupOoredoo, meluncurkan Dompetku Pengiriman Uang yang merupakan layanan baru dalam pengiriman dan penerimaan uang
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
- TNI dan IPB Bersinergi Mendukung Program Ketahanan Pangan Nasional
- Gandeng DANA, Pintu Goes to Office Kembali Digelar
- PNM Mekaar Dukung Perempuan Bangkit, Kisah Ibu Faizal Jadi Inspirasi
- Waskita Karya Update Perkembangan Proyek LRT Jakarta Fase 1B
- Bea Cukai Dukung Ekspor Perdana 273 Kg Teripang Susu Putih Asal Minahasa Utara ke AS
- Harga Emas Antam Hari Ini 22 April Meroket, Jadi Sebegini Per Gram