Sekda Pastikan Tidak Ada Titipan
Idi menambahkan adanya pelantikan massal dan pengukuhan PNS ini, dirinya mengakui sempat kedatangan orang yang meminta menitipkan PNS untuk promosi, namun dirinya langsung menolak dengan tegas hal tersebut.
”Alhamdulillah, tidak ada titipan. Walaupun ada yang meminta dari pihak luar. Tapi kita tolak, karena yang dititipkan tidak memenuhi unsur kepangkatan, pendidikan dan lainnya. Intinya belum memenuhi syarat dari sisi aturan,” tegasnya.
Namun, mantan Kadis Bina Marga Kabupaten Tasikmalaya itu menolak menyebut pihak mana saja yang mencoba menitipkan PNS dalam rotasi, mutasi dan promosi. “Baperjakat telah menentukan siapa saja orang yang akan promosi, mutasi dan rotasi. Dan saya jamin dari titipan,” tuturnya. (pee/kim)
TASIK – Pemerintah Kota Tasikmalaya hari ini (2/1) akan melakukan pelantikan massal serta pengukuhan kembali 913 Pegawai Negeri Sipil
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
- Cagub Sumsel Mawardi Yahya Nyoblos di TPS 08 Gandus Palembang
- Memastikan Pilkada Berjalan Lancar, Irjen Iqbal Tinjau TPS di Pekanbaru
- Kawal Pendistribusian Logistik Pilkada, Anggota Polres MBD Berjalan Kaki 3 Jam
- Gunung Semeru Erupsi 3 Kali, Tinggi Letusan hingga 1.000 Meter
- Jadi Tersangka Korupsi Dana Desa, Oknum Kades di Jember Ditahan Polisi
- Mengubah Sampah Jadi Pulsa, Begini Caranya