Sekda Pastikan Tidak Ada Titipan

Idi menambahkan adanya pelantikan massal dan pengukuhan PNS ini, dirinya mengakui sempat kedatangan orang yang meminta menitipkan PNS untuk promosi, namun dirinya langsung menolak dengan tegas hal tersebut.
”Alhamdulillah, tidak ada titipan. Walaupun ada yang meminta dari pihak luar. Tapi kita tolak, karena yang dititipkan tidak memenuhi unsur kepangkatan, pendidikan dan lainnya. Intinya belum memenuhi syarat dari sisi aturan,” tegasnya.
Namun, mantan Kadis Bina Marga Kabupaten Tasikmalaya itu menolak menyebut pihak mana saja yang mencoba menitipkan PNS dalam rotasi, mutasi dan promosi. “Baperjakat telah menentukan siapa saja orang yang akan promosi, mutasi dan rotasi. Dan saya jamin dari titipan,” tuturnya. (pee/kim)
TASIK – Pemerintah Kota Tasikmalaya hari ini (2/1) akan melakukan pelantikan massal serta pengukuhan kembali 913 Pegawai Negeri Sipil
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
- SMB II Palembang Raih Penghargaan Bandara Terbaik di ASQ Awards 2024
- Detik-Detik Penumpang KA Ciremai Terperosok di Rel Stasiun Semarang Poncol
- Tanam 1.000 Bibit Pohon di Kawasan Waduk Logung Kudus, Taj Yasin Ingatkan Perawatan
- Komitmen Gubernur Herman Deru Bantu Perbaikan Jalan dan Bangun RTLH di Ogan Ilir
- Wajah Baru di Polda Jateng, 2 Jenderal Melesat ke Mabes Polri
- Jurnalis UIN Walisongo Diteror Seusai Meliput Diskusi Militerisme