Sekeluarga Jadi Korban Tabrak Lari di Kemayoran, Ada Bocah 4 Tahun, Ini Kata Polisi
Senin, 18 Oktober 2021 – 02:10 WIB

Polisi masih menyelidiki TKP tabrak lari di Kemaroyan, Jakarta Pusat, Minggu (17/10). Ilustrasi Foto: Ricardo/JPNN.com
Darmansyah mengaku tidak ingin menuntut pelaku dihukum, tetapi menyelesaikan kasus itu secara kekeluargaan.
Oleh karena itu, dia ingin mengetahui identitas pelaku tabrak lari dan penabrak itu mempertanggungjawabkan perbuatannya.
Saat ini, keempat korban yang mengalami luka-luka belum mendapat perawatan dari rumah sakit.
Satu keluarga dan putranya Darmansyah yang menjadi korban tabrak lari menjalani perawatan di rumah mereka di Jalan Sunter Jaya, RT 001/002, Jakarta Utara. (antara/jpnn)
Kompol Purwanta berharap sekeluarga korban tabrak lari di Kemayoran melaporkan kejadian itu kepada polisi.
Redaktur & Reporter : M. Fathra Nazrul Islam
BERITA TERKAIT
- Siswa SMA Tewas di Asahan, Soedeson: Jika Keluarga Ragu, Silakan Lakukan Autopsi
- Klarifikasi Polda Jateng soal Intimidasi Ibu Korban di Kasus Brigadir AK
- Analisis Reza soal Kejahatan AKBP Fajar Pemangsa Anak-Anak
- Komisi III Dukung Sanksi PTDH untuk Oknum Polisi Terlibat Pemerasan di Kepri
- Tongkang Batu Bara Tabrak Rumah Warga di Sungai Musi, Polisi Olah TKP
- Harmoni Ramadan, Kebersamaan TNI-Polri di Halaman Mapolda Riau