Sekjen Akui Salah Ketik
Rabu, 19 Januari 2011 – 08:07 WIB

Sekjen Akui Salah Ketik
"Terima kasih sudah diingatkan. Nanti, kami perbarui," kata Nugraha. Tapi, beberapa saat setelah itu, bagian humas dan media PSSI menghubungi koran ini dan mengkarifikasi bahwa sebetulnya surat yang salah itu sudah diklarifikasi ke semua peserta kongres.
Di tempat yang sama, ketua BLAI ( Badan Liga Amatir Indonesia ) Iwan Budianto kemudian membeberkan bahwa selain klub ISL berdasar statute PSSI, yang diundang ke kongres adalah klub dengan peringkat sesuai yang tertera surat yang diedarkan per surat tersebut dibuat. "Jadi dipastikan surat yang pernah dikirimkan itu adalah salah ketik," ujar Iwan. (ali/diq)
POLEMIK soal undangan kongres tahunan PSSI di Bali 21-23 Januari mendatang terjawab sudah. Sekjen PSSI Nugraha Besoes mengakui jika sudah terjadi
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Liga Inggris: Aston Villa Taklukkan Newcastle United 4-1
- Persija Menang, Persib Butuh 8 Poin, Cek Klasemen Liga 1
- Hasil NBA Playoffs: Nuggets Pukul Clippers, Pacers Hantam Bucks
- Marc Marquez Terus Mendominasi, Ducati Beri Warning kepada Pecco Bagnaia?
- Peringati HUT Ke-91, GP Ansor Gelar Gowes 91 Km, Menpora Sediakan Doorprize Umrah
- 389 Tim Siap Berpartisipasi di BALI 7s 2025 Presented By Bank Mandiri