Sekjen Kementerian ATR/BPN Tekankan Aspek Kualitas Pengadaan Barang dan Jasa
Selasa, 10 November 2020 – 16:53 WIB
Kepala Biro Umum dan Layanan Pengadaan Agustin Samosir menjelaskan, kegiatan ini dilakukan untuk mempercepat pengadaan barang dan jasa sekaligus forum jumpa dengan penyedia. Sehingga diperoleh gambaran utuh untuk melihat apa saja kegiatan penyediaan barang dan jasa di tahun 2021.
Selain membuka acara Bimtek Pengadaan Barang/Jasa, Sekjen Kementerian ATR/BPN juga melaunching Aplikasi Monitoring dan Reporting (AMOR). Aplikasi ini berguna untuk memonitoring rekap pelaksanaan tender, non tender, maupun e-purchasing, rekap penyedia pemenang tender dan rekap paket pekerjaan Pokja, dan rekap realisasi dan efisiensi anggaran.(*/jpnn)
Kamu Sudah Menonton Video Terbaru Berikut ini?
Kementerian ATR/BPN punya visi dan misi menyelenggarakan pelayanan pertanahan dan penataan ruang yang berstandar dunia.
Redaktur & Reporter : M. Fathra Nazrul Islam
BERITA TERKAIT
- Peringatan Hari Agraria dan Tata Ruang 2024, Nusron Wahid Beberkan 2 Isu Besar
- Bersama 3 Menteri, Dirut BTN Bahas Solusi Pencapaian Program 3 Juta Rumah
- Guru Besar Unissula Sebut Kehadiran BPN untuk Memperbaiki Sistem Penerimaan Negara
- Yusril Minta Proses Pidana Haji Halim Ditangguhkan, Ini Alasannya
- AHY Ungkap Kementerian ATR/BPN Berhasil Selamatkan Rp 5,71 Triliun Kerugian Negara
- Pimpin Upacara Peringatan HANTARU 2024, Menteri AHY Sampaikan Ini