Sekjen Kemnaker Beber 4 Isu Prioritas yang Diharapkan Didukung Seluruh Anggota G20
Selasa, 12 April 2022 – 22:09 WIB

Sekjen Kemnaker Anwar Sanusi menyebutkan ada 4 isu prioritas yang akan dibahas dan diharapkan didukung seluruh anggota G20. Foto: Dokumentasi Humas Kemnaker
"Delegasi EWG G20 akan membahas, mengidentifikasi, dan mengumpulkan tanggapan kebijakan yang diwujudkan ke dalam prinsip G20 untuk perlindungan tenaga kerja adaptif," jelasnya.
Sekjen Anwar menambahkan pandemi Covd-19 telah mempercepat perubahan pekerjaan di pasar tenaga kerja.
Pengembangan kewirausahaan yang beradaptasi dengan pasar tenaga kerja baru akan membantu mengurangi pengangguran dan kesenjangan pekerjaan lebih lanjut.
"Oleh karena itu, sangat penting untuk mendukung pengembangan kewirausahaan dan UKM sebagai kunci penciptaan lapangan kerja baru pascapandemi," tegasnya. (mrk/jpnn)
Sekjen Kemnaker Anwar Sanusi menyebutkan ada 4 isu prioritas yang akan dibahas dan diharapkan didukung seluruh anggota G20
Redaktur & Reporter : Sutresno Wahyudi
BERITA TERKAIT
- Prodi DKV Untar Dorong Kreativitas dan Bisnis Lewat Pameran CREBO Season 2
- Keren! Rumah Tamadun Ubah Limbah Jadi Lapangan Kerja Bagi Perempuan dan Warga Binaan
- Rumah BUMN SIG di Rembang: 495 UMKM Naik Kelas & Serap 1.869 Tenaga Kerja
- Program Si Iklas Besutan Sandiaga Uno Hadirkan Pelatihan Kedua, Diikuti 50 Peserta
- Dukung Industri Garmen, Bea Cukai Beri Izin Fasilitas Kawasan Berikat ke Perusahaan Ini
- Menhut: MoU dengan Kemnaker untuk Perluas Lapangan Kerja-Pemberdayaan Petani Hutan