Sekjen MPR: Pancasila Harus Diaktualisasikan
Selasa, 07 November 2017 – 13:31 WIB
Dalam kesempatan yang sama, Ketua Tim Peneliti Universitas Jenderal Soedirman Fauzan mengungkapkan, kerja sama penelitian dengan MPR tentang Penguatan Sistem Demokrasi Pancasila berlangsung dari Agustus hingga November 2017.
Sedangkan hasil penelitian, seperti dipaparkan tim peneliti, dibagi dalam tiga topik.
Yakni internalisasi pancasila dalam konsep haluan negara, aktualisasi Pancasila dalam perumusan peraturan perundang-undangan, dan aktualisasi Pancasila dalam perumusan kebijakan ekonomi. (jpnn)
Sekretaris Jenderal MPR RI Ma’ruf Cahyono mengatakan, Indonesia memerlukan internalisasi dan konseptualisasi Pancasila.
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Eddy Soeparno Tegaskan Komitmen Prabowo Wujudkan Ketahanan Energi
- Biofuel jadi Salah Satu Kunci dalam Dukung Transisi Energi Indonesia
- Kejagung Tangkap Hakim Ronald Tannur, Eddy Soerparno Berkomentar Begini, Tegas
- Megawati Absen ke Acara Pelantikan Presiden, Basarah: Bukan Berarti Menolak Prabowo
- Kurang Fit dan Flu, Megawati tak Bisa Hadiri Pelantikan Prabowo-Gibran
- Pimpinan MPR RI Datangi Jokowi ke Istana, Ini yang Dibahas