Sekjen PDIP: Pembangunan IKN Harus Mencerminkan Kepemimpinan dan Kultur Indonesia
"Pak Yori telah menggali keseluruhan khasanah arsitektur Indonesia untuk ditampilkan dalam kesadaran iklim dua musim dan pemahaman terhadap ruang publik serta sistem sosial gotong royong," tambah Hasto.
Basuki Hadimuljono mengajak semua pihak bergotong-royong membangun IKN.
"Ini menjadi center pembangunan, pemerataaan pembangunan Indonesia. Mudah-mudahan bisa menjadi kenyataan," kata dia.
Kengo Kuma mengungkapkan IKN di Kalimantan diharapkan menjadi contoh atau model bagi ibu kota terutama di Asia.
"Kalau perlu, bahkan satu-satunya setelah corona selesai menjadi satu-satunya ibu kota yang berdiri setelah corona dan menjadi model yang sangat baik, contoh bagi dunia, yang mana sebagai ibu kota negara yang sangat asri, menciptakan hal yang positif yang ada," kata Kuma. (boy/jpnn)
Video Terpopuler Hari ini:
Sekjen PDIP Hasto Kristiyanto mengatakan pembangunan IKN harus mencerminkan kepemimpinan dan kultur Indonesia.
Redaktur & Reporter : Boy
- Pakar Politik Menyamakan Jokowi dengan Pembunuh Berdarah Dingin, Ini Sebabnya
- Fisip UPNVJ Bahas Masa Depan Jakarta setelah Ibu Kota Pindah
- Hasto PDIP: Bu Megawati Mencoblos di Kebagusan bareng Keluarga
- Pengamat Heran PDIP Protes Mega Ada di Stiker 'Mau Dipimpin Siapa?'
- Hasto PDIP Nilai Prabowo Sosok Kesatria, Lalu Menyindir Jokowi
- Hasto Bakal Kirim Buku Pak Sabam Biar Ara Sirait Melakukan Perenungan