Sekolah di Bekasi Disegel Pakai Pagar Seng, Siswa Terpaksa Belajar Daring
Senin, 28 Agustus 2023 – 16:11 WIB
Aisyah mengaku sudah berkoordinasi dengan Dinas Pendidikan Kota Bekasi untuk penyelesaian masalah tersebut.
"Ini (penyegelan) enggak ada konfirmasi, tiba-tiba saja. Sampai saat ini (ahli waris) belum bisa dihubungi," ujar Aisyah. (cr1/jpnn)
Ratusan siswa SDN V Bantargebang, Kota Bekasi terpaksa belajar daring gegara sekolah disegel pihak ahli waris, Senin (28/8).
Redaktur : M. Fathra Nazrul Islam
Reporter : Dean Pahrevi
BERITA TERKAIT
- Ketua DPC Parpol di Bekasi Dilaporkan ke Polda Metro Jaya, Ketua Forkim Tegas Bilang Begini
- Pemkot Tangsel Pastikan Pembangunan SDN Ciputat 01 Sesuai Target
- Pimpinan DPR Mendukung Rencana Sekolah Negeri-Swasta Gratis di Jakarta
- Begal di Kawasan Industri Cikarang Bekasi Ditangkap
- Upaya Astra Meningkatkan Literasi Siswa & Guru, Transformasi Digital Sekolah
- Pegawai PLN Indonesia Power UBH Tanam Pohon Mangrove di Bekasi