Sekolah di Perth Ini Bekali Siswa Dengan Program Robotika

Sekolah di Perth Ini Bekali Siswa Dengan Program Robotika
Sekolah di Perth Ini Bekali Siswa Dengan Program Robotika

"Saya ingin membuat bagian-bagian badan untuk orang-orang yang membutuhkannya," kata Alexis

"Jadi mereka bisa melakukan semua yang mereka butuhkan untuk kehidupan sehari-hari."

Dylan Pudwell ingin menjadi ilmuwan forensik, dan mengatakan bahwa ia merasa klub tersebut telah membantunya di bidang lain.

"Ini membantu saya dengan matematika, memberi saya latihan dengan keterampilan matematika. Dan sangat membantu saya dalam memecahkan masalah," tuturnya.

Diterbitkan Minggu 11 Juni 2017. Simak berita ini dalam bahasa Inggris di sini.

Lihat Artikelnya di Australia Plus


Sebuah sekolah di tenggara Perth, Australia Barat, berupaya meningkatkan peluang kerja siswa-siswanya di masa depan dalam bidang ilmu pengetahuan dan teknologi dengan melibatkan mereka dalam eksperimen robotika.


Redaktur & Reporter : Tim Redaksi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News