Sekolah Disegel, Siswa Harus Menunduk Masuk Kelas
Jumat, 15 Februari 2013 – 15:02 WIB
BULUNGAN - Penyegelan sekolah di Kabupaten Bulungan, Kalimantan Timur seperti tidak pernah berakhir. Setelah beberapa waktu lalu sempat terjadi di Tanjung Selor, Kamis (14/2), giliran ruang belajar kelas 1 hingga 3 di SD Negeri 002 Desa Long Sam, Kecamatan Tanjung Palas Barat yang dipalang pintunya menggunakan papan. Akibatnya, puluhan murid kelas 1-3 di sekolah itu menjadi korbannya. Mereka terpaksa tidak belajar karena merasa terganggu dengan penyegelan pintu ruang belajarnya. Penyegelan itu bukan yang pertama kalinya. Pada 2012 lalu pihak kontraktor pun melakukan hal sama. Kegiatan belajar mengajar di sekolah itupun terpaksa harus bergantian hampir dua minggu di ruang kelas lama yang masih berkonstruksi kayu untuk diketahui bangunan kelas 1-3 telah menggunakan konstruksi beton.
“Kalau bisa (segel, Red.) cepat dibuka,” harap seorang murid, Devi.
Baca Juga:
Menurut pihak sekolah, penyegelan dilakukan kontraktor yang membangun sekolah itu pada 2008 lalu. “Disegelnya tadi (kemarin) pagi. Bertepatan anak-anak masuk sekolah,” ujar Magda, guru di sekolah itu.
Baca Juga:
BULUNGAN - Penyegelan sekolah di Kabupaten Bulungan, Kalimantan Timur seperti tidak pernah berakhir. Setelah beberapa waktu lalu sempat terjadi di
BERITA TERKAIT
- Ganesha Operation Bekali Siswa Sumsel Menghadapi Seleksi Masuk Perguruan Tinggi yang Ketat
- Institut Teknologi Del Menggunakan AI untuk Deteksi Kecurangan Saat Ujian
- Rantastia Nur Alangan Ungkap Dukungan Dr. Ram Krishna untuk UIPM
- Tingkatkan Kualitas Pendidikan di Sulsel, Ganesha Operation Kenalkan GO Expert
- Uhamka Masuk Daftar Universitas Terbaik Asia versi QS AUR 2025
- Ini Kata Bahlil soal Gelar Doktornya di SKSG UI