Sekolah Negeri Ini Terpental Saat PPDB karena Dekat Eks Lokalisasi
Jumat, 19 Juli 2019 – 18:12 WIB
Mirisnya, kurangnya siswa di SDN Mentikan 6 ini tidak disebabkan sistem zonasi, melainkan gedung sekolah yang berada di lingkungan eks lokalisasi Balong Cangrking.
Drs Laseno, Kepala SDN Mentikan 6, mengatakan kondisi di sekolahnya setiap tahunnya selalu kekurangan dan yang terparah pada tahun ini.
"Hal ini disebabkan sebagian wali murid menginginkan anaknya sekolah di tempat lain," kata Laseno.
Sementara itu, untuk mengantisipasi kurangnya siswa, Dinas Pendidikan Mojokerto masih terus berupaya untuk membuka pendaftaran siswa baru hingga siswa luar zonasi dan daerah agar pagu terpenuhi. (yos/jpnn)
Sekolah dasar negeri kekurangan siswa saat PPDB bukan karena zonasi tapi akibat berada di lingkungan eks lokalisasi.
Redaktur & Reporter : Natalia
BERITA TERKAIT
- Mendikdasmen Abdul Mu'ti Ungkap Kebijakan PPDB, Tetap Sistem Zonasi?
- Gibran Bercerita tentang Suratnya yang Tidak Direspons Menteri
- Simak Pendapat 3 Cawagub Jakarta soal Sistem Zonasi PPDB
- Aktivis Pendidikan di Bandung Diduga Lakukan Pungli PPDB SMA 2024
- DPR Apresiasi Kinerja PPDB dan Merdeka Belajar di Jateng
- PPDB Kota Bogor Kondusif, Kinerja Disdik Diapresiasi