Seks Tak Selamanya Harus Orgasme
Jumat, 17 Mei 2013 – 13:15 WIB

Seks tak selamanya harus orgasme. Getty Images
SEBUAH praktik seksual baru yang disebut Karezza ternyata sangat populer. Karezza dinilai mampu meningkatkan hubungan dan meningkatkan kembali kehudupan seks antara anda dan pasangan.
Arti dari Karezza sendiri adalah suatu hubungan seksual biasa yang tidak berakhir dengan orgasme.
"Dalam istilah sederhana, Karezza adalah kasih sayang, hubungan sensual tanpa tujuan klimaks," kata penulis buku Cupid's Poisned Arrow (Random House), Marnia Robinson, seperti yang dilansir laman Times of India, Kamis (16/5).
Dr Gabrielle Morrisey, seorang seksolog menjelaskan bahwa, pengertian lain dari Karezza adalah pasangan hanya berpikir tentang memberi dan menerima kenikmatan, dan tidak memikirkan bagaimana caranya mencapai orgasme.
SEBUAH praktik seksual baru yang disebut Karezza ternyata sangat populer. Karezza dinilai mampu meningkatkan hubungan dan meningkatkan kembali kehudupan
BERITA TERKAIT
- 5 Manfaat Daun Bawang, Kolesterol Tinggi Bakalan Tidak Berkutik
- 4 Manfaat Garam yang Baik untuk Jantung
- 4 Khasiat Jeruk Nipis Campur Wortel, Bantu Jaga Kesehatan Kulit
- WRP Indonesia Dukung Perempuan Menjalani Ramadan Lebih Sehat, Punya Bisnis Fleksibel
- Atasi Alergi dengan Rutin Mengonsumsi 3 Obat Ini
- 5 Bahaya Makan Kunyit Berlebihan, Tingkatkan Risiko Serangan Penyakit Ini