Selain Pak Raden, Inilah 20 Artis yang Berpulang di 2015
jpnn.com - JAKARTA – Dunia hiburan dan seni tanah air kembali kehilangan putera terbaiknya. Kali ini kabar duka datang dari Suyadi yang lebih dikenal dengan Pak Raden. Tokoh pencipta boneka Si Unyil itu mengembuskan napas terakhir pada Jumat (30/10) di RS Pelni Petamburan, Jakarta Selatan, pukul 22.20 WIB.
Meninggalnya Pak Raden ini menambah jumlah sederet artis yang berpulang di tahun 2015. Sebelum Pak Raden, sudah 20 artis tanah air meninggal dunia tahun ini.
Inilah 20 artis Indonesia yang meninggal tahun 2015:
1. Verrys Yamarno
Aktor cilik yang memerankan tokoh Mahar di film Laskar Pelangi, Verrys Yamarno, meninggal dunia di kamar kosnya di kawasan Senen, Jakarta Pusat, Senin, 12 Januari 2015.
2. Zainal Abidin Domba
Aktor pemeran sinetron Kipas-Kipas Asmara itu menghembuskan napas terakhir akibat sakit kanker usus stadium IV. Zainal wafat di usia 58 tahun di RS Sentra Medika Cimanggis, Depok, Jawa Barat, pada Senin, 26 Januari 2015.
3. Djudjuk Srimulat
JAKARTA – Dunia hiburan dan seni tanah air kembali kehilangan putera terbaiknya. Kali ini kabar duka datang dari Suyadi yang lebih dikenal
- Soal Dugaan Penipuan Bisnis Berlian, Reza Artamevia Beri Penjelasan Begini
- Ajak IM Bisnis Berlian & Janjikan Untung Rp 21,3 Miliar, Reza Artamevia Dilaporkan ke Polisi
- Baim Wong Umumkan Proyek Film Selanjutnya
- Kembali Jalani Pengobatan Kanker Ginjal, Vidi Aldiano: Bismillah Kuat
- Ajaib, Gempi Akhirnya Punya Lagu Sendiri
- Tengku Dewi Tetap Ingin Bercerai, Begini Respons Andrew Andika