Selain Perawatan, Ini Cara Reza Artamevia Jaga Penampilan Agar Tetap Memesona
jpnn.com, JAKARTA - Penyanyi Reza Artamevia tetap tampil memesona di usianya yang hampir 50 tahun.
Ibunda Aaliyah Massaid itu pun membagikan tips agar tetap terlihat awet muda.
Selain rutin melakukan perawatan, bersyukur, dan berpikir positif menjadi kunci Reza Artamevia dalam menjaga penampilan.
"Bersyukur, olahraga, berpikir yang baik, positive thinking, terus perawatan sudah pasti. Kalau perawatan sudah pasti semua harus kita rawat," ujar Reza Artamevia di kawasan Cikini, Jakarta Pusat, Jumat (28/6).
Saat ini, penyanyi 49 tahun tersebut rutin melakukan olahraga berupa jalan kaki.
Menurutnya, olahraga seperti itu sesuai untuk orang seusianya.
"Kalau sekarang saya lebih menjaga, jalan saja, karena usia, kan, sudah enggak muda, jadi yang enggak terlalu berat. Yang penting melatih stamina saja," tutur Reza Artamevia.
Soal kecantikan, pelantun Berharap Tak Berpisah itu mengaku tak memiliki budget khusus.
Penyanyi Reza Artamevia tetap tampil memesona di usianya yang hampir 50 tahun. Simak selengkapnya.
- Tim SUP Berjaya di Pattaya, Akmal Yakin Indonesia Mampu Bersaing di Level Global
- Ini Cara yang Tepat Menjaga Stamina Pria Menurut Dokter, Silakan Disimak!
- Siap-siap! Sumbangsih Cup 2025 Segera Digelar, Dijamin Seru dan Meriah
- Administrasi Rumah Sakit Berperan Mendorong Pelayanan Kesehatan Berkualitas
- Lintas Teknologi Solutions Day 2024, Gabungkan Konferensi & Olahraga
- 2 Varian Peeling Serum Ini Jadi Solusi Eksfoliasi Aman untuk Perawatan Kulit