Selain Setnov, Ini 9 Tersangka Terjerat Jumat Keramat KPK
Sabtu, 18 November 2017 – 03:19 WIB
Anas ditetapak tersangka atas kasus dugaan gratifikasi atau penerimaan hadiah proses perencanaan proyek sport center Hambalang.
2. Andi Agustinus alias Andi Narogong
Pengusaha Andi Agustinus alias Andi Narogong yang masih rangkaian kasus dugaan korups KTP Elektronik resmi ditahan Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK), Jumat, 24 Maret 2017.
3. Angelina Sondakh
Angelina Sondakh ditahan KPK pada Jumat, 27 April 2012. Setelah diperiksa maraton selama tujuh jam, dia langsung ditahan.
Jumat Keramat kembali mengemuka setelah Ketua DPR Setya Novanto resmi menjadi tahanan KPK.
BERITA TERKAIT
- Real Count KPU Rabu Pagi: Inilah 6 Parpol Persentase Suara Nol Koma, Oh Pak Amien
- PKN Diprediksi Masuk Parlemen, Gerry: Kami Berjuang Sampai Akhir
- Anas Urbaningrum: Kembalikan Kesejahteraan Pengemudi Ojol
- Anas Urbaningrum Usulkan Pileg dan Pilpres 2029 Terpisah, Ini Alasannya
- Belum Dukung Capres-Cawapres, Anas Urbaningrum: PKN Pilih Program, Bukan Sosok
- Bicara Soal Dukungan Capres, Anas: PKN itu Bukan Milik Pribadi Saya