Selama PPKM Darurat, Kawasan Bromo-Semeru Ditutup Total
Jumat, 02 Juli 2021 – 20:29 WIB
Bagi sektor esensial, maksimal 50 persen staf yang bekerja di kantor dengan melakukan protokol kesehatan secara ketat dan 100 persen bagi sektor kritikal.
Pemerintah mengizinkan supermarket, pasar tradisional, toko kelontong, dan swalayan untuk beroperasi hingga pukul 20.00 WIB, dengan kapasitas pengunjung 50 persen. Untuk apotek, diperbolehkan untuk beroperasi selama 24 jam.
Namun, pemerintah memutuskan agar pusat perbelanjaan, serta pusat perdagangan lain, termasuk kawasan wisata, ditutup selama penerapan PPKM Darurat tersebut. (antara/jpnn)
Kawasan wisata Gunung Bromo dan pendakian Gunung Semeru ditutup selama PPKM Darurat.
Redaktur & Reporter : Rah Mahatma Sakti
BERITA TERKAIT
- Gunung Semeru Erupsi Lagi, Tinggi Kolom Letusan 700 Meter
- 2 Sopir Jip Wisata Bromo Positif Narkoba, Diserahkan ke BNN
- Balita Terseret Arus di Surabaya Belum Ditemukan
- Bayi Perempuan Dibuang di Kebun Warga Trenggalek, Polisi Cari Orang Tua Korban
- Pilkada Jatim 2024: Khofifah-Emil Unggul, Raih 12,1 Juta Suara
- Ingin Pembangunan Jatim Dilanjutkan, Kaesang Dukung Khofifah-Emil