Selama Tour, Liverpool Pakai Pesawat Garuda Indonesia
Rabu, 17 Juli 2013 – 14:28 WIB

Pesawat Garuda Indonesia dipakai untuk mengangkut para penggawa Liverpool selama tour. FOTO: ist
JAKARTA - Rombongan Liverpool FC yang akan menggelar Tour di Indonesia, Australia dan Thailand akan menggunakan pesawat khusus dari Garuda Indonesia dalam setiap penerbangannya. "You'll Never Fly Alone," tulis akun Twitter resmi Liverpool, @LFC, saat mengunggah gambar pesawat tersebut di jejaring sosial.
Pihak Garuda Indonesia yang juga selaku sponsor resmi Liverpool FC sudah menyulap peswat Airbus-nya untuk tour ini. Pihak Garuda Indonesia memberikan sejumlah ornamen yang identik dengan Liverpool di pesawat.
Salah satunya adalah dibagian bagian samping pesawat ada tulisan 'You'll Never Walk Alone' plus logo Liverpool yang digambar secara mendetail.
Baca Juga:
JAKARTA - Rombongan Liverpool FC yang akan menggelar Tour di Indonesia, Australia dan Thailand akan menggunakan pesawat khusus dari Garuda Indonesia
BERITA TERKAIT
- Leeds United & Burnley Promosi ke Premier League
- Liga 1 Menyisakan 5 Pertandingan, Hanya 3 Pemain Persib yang Belum Tampil
- Piala Sudirman 2025: Alasan Ester Ditunjuk Jadi Pengganti Jorji
- Kawhi Leonard Cemerlang, Clippers Menang di Kandang Nuggets
- Sudirman Cup 2025: Harapan di Tengah Tantangan Tim Bulu Tangkis Indonesia
- Gregoria Mariska Tunjung Absen di Sudirman Cup 2025, Digantikan Ester Nurumi