Selamat, Kementan Raih Penghargaan Top 45 Inovasi Pelayanan Publik
Selasa, 06 Desember 2022 – 14:34 WIB
Menurut SYL, penghargaan ini tidak lepas dari kerja keras jajaran Litbang dan satuan kerja di lingkup Kementan yang terus membuat inovasi dalam mewujudkan pelayanan publik terbaik kepada masyarakat Indonesia.
"Ke depan saya berharap makin banyak inovasi Kementan yang menjadi unggulan, dan benar-benar mampu mewujdkan sistem pelayanan terpadu serta kolaborasi yang baik antara pemerintah pusat dan daerah," tegas Mentan SYL. (jpnn)
Kementerian Pertanian (Kementan) dianugerahi penghargaan oleh Kementerian Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (Kemenpan-RB).
Redaktur & Reporter : Dedi Sofian
BERITA TERKAIT
- SIG Raih Peringkat Gold di Ajang Asia Sustainability Reporting Rating Award 2024
- Berkomitmen Terapkan Keuangan Berkelanjutan, BNI Kantongi Gold Rank ASRRAT 4 Tahun Berturut-turut
- Research Week 2024: Apresiasi Kinerja Dosen Untar Hasilkan Karya Ilmiah Berkualitas
- Mantap! Unilever Indonesia Raih Penghargaan di Ajang CSA Awards
- Belasan Perusahaan ini Raih Penghargaan dari Majalah SWA dan Business Digest
- Bagaimana Cara Daftar Brigade Swasembada Pangan? Ini Penjelasan Kepala BPPSDMP Kementan