Selamat Pagi, Simak Prakiraan Cuaca Jabodetabek Hari Ini
Selasa, 06 Juli 2021 – 09:15 WIB

BMKG memprakirakan cuaca di wilayah DKI Jakarta cerah berawan. Ilustrasi Foto: Soetomo Samsu/JPNN.com
jpnn.com, JAKARTA - Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) memprakirakan cuaca di Jabodetabek cerah berawan hingga berawan, Selasa (6/7).
Berdasarkan informasi dari laman BMKG.go.id, pada siang hari ini, cuaca di seluruh wilayah Jakarta cerah berawan.
Selanjutnya pada malam nanti cuaca di seluruh wilayah ibu kota juga cerah berawan. Kecuali, Jakarta Selatan berawan.
Baca Juga:
Sementara di Jawa Barat, seperti di Kota Bogor, Kota Depok, dan Bekasi, cuaca pada siang hingga malam nanti cerah berawan.
Untuk wilayah Banten, seperti Kota Tangerang, cuacanya diprediksi pada siang hari cerah berawan dan malam nanti berawan. (cr1/jpnn)
BMKG memprakirakan cuaca di wilayah Jabodetabek cerah berawan hingga berawan, Selasa (6/7), simak selengkapnya.
Redaktur & Reporter : Dean Pahrevi
BERITA TERKAIT
- Cuaca Hari Ini: Sebagian Kota Besar Diguyur Hujan
- Tangerang Jadi Lokasi Terpopuler, LPKR Perluas Penawaran Produk di Park Serpong
- Zenal Abidin Kecam Ulah Paman Perkosa 2 Keponakan di Bogor
- Peringatan Gelombang Tinggi dari BMKG Akibat 2 Siklon
- Aplikasi Kantong UMKM Mendukung Program Subisdi Bunga Pemkot Depok
- Waspada Gelombang Tinggi di Sejumlah Wilayah Ini