Selamat, Sekretariat Jenderal MPR RI Borong 4 Penghargaan BKN Award 2023
Selasa, 30 Mei 2023 – 21:06 WIB

Plt Deputi Bidang Administrasi Setjen MPR Siti Fauziah mengaku bangga dan menilai keberhasilan meraih 4 penghargaan BKN Award 2023 wujud dari capaian prestasi dalam penyelenggaraan manajemen ASN di lingkungan Setjen MPR. Foto: Dokumentasi Humas MPR RI
Ketiga, kategori special mention, yakni komitmen peningkatan pelayanan kepegawaian BKN.
Ini merupakan tahun kesembilan sejak BKN Award diluncurkan pada 2015 dengan tujuan untuk memacu kinerja kementerian/lembaga/daerah dalam melaksanakan implementasi manajemen ASN.
Pemberian BKN Award ini diharapkan menjadi pemacu peningkatan kualitas pengeloaan ASN, khususnya dalam mendukung sistem manajemen ASN berbasis sistem merit. (mrk/jpnn)
Sekretariat Jenderal MPR RI memborong 4 penghargaan dalam ajang BKN Award 2023, Siti Fauziah sampaikan hal ini, simak selengkapnya
Redaktur & Reporter : Sutresno Wahyudi
BERITA TERKAIT
- Peringatan Keras Presiden Prabowo kepada ASN, Seluruh PNS dan PPPK Harus Paham
- Gubernur Sulut Bakal Tangkap ASN yang Berkeluyuran Saat Jam Kerja
- Waka MPR Hidayat Nur Wahid: Netanyahu Lebih Pantas Ditangkap ICC Dibandingkan Duterte
- Legislator Minta Kemenbud Beri Solusi terkait Pemecatan Pegawai Penggiat Budaya
- Honorer Calon PPPK Turun ke Jalan, Kalau soal Jodoh Bisa Ditunda
- Waka MPR: Seni Ukir Jepara Bangkit di Tangan Generasi Muda