Selamat Ulang Tahun Carles Puyol
Minggu, 14 April 2013 – 13:25 WIB

Selamat Ulang Tahun Carles Puyol
KAPTEN tim utama Barcelona, Carles Puyol, tengah berbahagia. Pekan ini usianya genap 35 tahun. Bersama Blaugrana, pemain yang identik dengan rambut gondrongnya ini memulai debut 2 Oktober 1999. Ketika itu Barcelona ditangani oleh pelatih asal Belanda, Louis Van Gaal. Menyambut hari bahagia Puyol, para pemain Barcelona sepertinya ikut bersukacita. Beberapa pemain berkicau di twitter bahkan memasang foto mereka bersama sang kapten. "Selamat ulang tahun Carles Puyol. Saya mendoakan yang terbaik di hari terbesar anda," tweet Cesc Fabregas.(afz/jpnn)
Puyol harus menunggu sampai musim 2005/200606 untuk mengangkat gelar pertamanya bersama Barcelona, ketika mengangkat trophy La Liga. Sejak itu dia menjadi salah satu pemain yang paling sering diturunkan dalam sejarah klub terbaik dunia tersebut.
Baca Juga:
Prestasi Puyol bersama Barcelona, diantaranya berhasil meraih tiga gelar Liga Champions, lima gelar La Liga, dua gelar Piala Dunia Klub dan dua Copa del Rey. Selain itu juga Piala Dunia dan dua Kejuaraan Eropa bersama Spanyol.
Baca Juga:
KAPTEN tim utama Barcelona, Carles Puyol, tengah berbahagia. Pekan ini usianya genap 35 tahun. Bersama Blaugrana, pemain yang identik dengan rambut
BERITA TERKAIT
- Thierry Henry Yakin Arsenal Bisa Menjadi Juara Liga Champions
- Persib Libas Persik, Bojan Hodak Enggan Terlena
- Liga Champions: Liverpool Beruntung Punya Kiper Seperti Itu
- Chelsea vs Copenhagen: Kevin Diks cs Mampu Redam The Blues?
- Ide Gila Ahmad Dhani Mencari Bibit Pesepak Bola Unggul Pernah Dicoba di China
- Liga 1: Reaksi Bojan Hodak Melihat Persib Sikat Habis Persik