Selandia Baru Bersiap Menghadapi Gempa Berkekuatan 8 SR di Patahan Alpine
Ada beberapa daya tarik wisata di sepanjang pantai barat, termasuk gletser Franz Josef dan Fox.
Pelaku usaha pariwista tak ingin membuat orang ketakutan dengan isu gempa bumi. Namun mereka perlu memperhitungkan rencana respons dan pemulihan bila hal itu terjadi.
"Ada kota-kota kecil dengan populasi empat atau lima ratus orang, namun dikunjungi oleh ribuan orang di kota itu," kata Caroline.
Kapan akan terjadi
Bahasa yang digunakan para ilmuwan saat membicarakan gempa Patahan Alpen berikutnya memang sengaja dibuat pasti.
"Gempa bumi tidak bisa dihindari dan ilmu pengetahuan memberi tahu kita, dengan cara yang lebih tegas, akan terjadi mungkin lebih cepat dari yang kita pikirkan," jelas Jamie.
Caroline menambahkan dalam sains, sebenarnya tidak banyak ketidakpastian.
"Kebanyakan orang menyatakan sudah tahu hal ini akan terjadi. Kita hidup di pulau yang rapuh, mari kita ikuti programnya," katanya.
Jadi, seperti apa nantinya gempa bumi ini?
Temuan sekelompok ilmuwan mengungkap gempa bumi terbesar akan melanda Selandia Baru
- Upaya Bantu Petani Indonesia Atasi Perubahan Iklim Mendapat Penghargaan
- Dunia Hari Ini: Tanggapan Israel Soal Surat Perintah Penangkapan PM Netanyahu
- Dunia Hari Ini: Warga Thailand yang Dituduh Bunuh 14 Orang Dijatuhi Dihukum Mati
- Biaya Hidup di Australia Makin Mahal, Sejumlah Sekolah Berikan Sarapan Gratis
- Rencana Australia Membatasi Jumlah Pelajar Internasional Belum Tentu Terwujud di Tahun Depan
- Dunia Hari Ini: Konvoi Truk Bantuan Untuk Gaza Dijarah Kelompok Bersenjata