Selandia Baru Desak Australia Ganti Bendera Nasional
Rabu, 25 Juli 2018 – 18:00 WIB
Pada 24 Maret 2016, Selandia Baru menggelar referendum memilih mengganti atau mempertahankan desain bendera kebangsaan mereka yang dinilai sangat mirip dengan Australia. Hasilnya lebih dari 1,2 juta orang atau 56,6 persen memilih untuk tetap mempertahankan bendera mereka yang lama, sementara sekitar 900 ribu orang atau 43,2 persen memilih desain bendera baru yang diusulkan oleh Kyle Lockwood yang menampilkan pakis perak.
AAP
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Upaya Bantu Petani Indonesia Atasi Perubahan Iklim Mendapat Penghargaan
- Dunia Hari Ini: Tanggapan Israel Soal Surat Perintah Penangkapan PM Netanyahu
- Dunia Hari Ini: Warga Thailand yang Dituduh Bunuh 14 Orang Dijatuhi Dihukum Mati
- Biaya Hidup di Australia Makin Mahal, Sejumlah Sekolah Berikan Sarapan Gratis
- Rencana Australia Membatasi Jumlah Pelajar Internasional Belum Tentu Terwujud di Tahun Depan
- Dunia Hari Ini: Konvoi Truk Bantuan Untuk Gaza Dijarah Kelompok Bersenjata