Selangkah Lagi, Maskapai Malaysia Angkut Kepiting Kaltara

jpnn.com - TANJUNG SELOR – Ekspor kepiting, tampaknya, menjadi peluang bisnis yang menjanjikan.
Tidak saja bagi pengusaha dan eksportir, namun juga penyedia jasa moda transportasi.
Distribusi melalui udara bisa menjadi pilihan cepat dan menguntungkan.
Selain efisiensi waktu, komoditas ekspor relatif tidak akan mengalami penurunan kualitas.
Kepala Dinas Kelautan dan Perikanan (DKP) Kaltara Amir Bakry mengatakan, saat ini ekspor kepiting telah dilirik maskapai penerbangan kargo asal Malaysia.
Bahkan mereka berani menawarkan kerja sama untuk pengangkutan ekspor kepiting tersebut melalui Bandara Juwata Tarakan menuju Kuala Lumpur, Malaysia.
“Sebentar lagi ada maskapai baru yang akan bekerja sama dengan kami untuk pengiriman kepiting tujuan Kuala Lumpur. Nanti setelah sampai di Kuala Lumpur, pasarnya (kepiting) itu ke Tiongkok dan Hong Kong,” kata Amir kepada Bulungan Post, pekan lalu.
Amir menyebutkan, maskapai kargo yang akan masuk ke Kaltara adalah Asia Cargo Express dengan pesawat angkut tipe Boeing 737-400F.
TANJUNG SELOR – Ekspor kepiting, tampaknya, menjadi peluang bisnis yang menjanjikan. Tidak saja bagi pengusaha dan eksportir, namun juga penyedia
- PLN IP Siap Penuhi Kebutuhan Hidrogen Sebagai Energi Alternatif Masa Depan
- Estpos Hadir di Pontianak, UMKM Kalbar Siap Masuk Era Digital
- Masyarakat tak Perlu Ragu Bertransaksi Emas Secara Digital di Pegadaian
- Harga Emas Antam Hari Ini Sabtu 19 April 2025: Tetap Stabil di Rp 1,965 Juta Per Gram
- BPKH Catat Kinerja Positif 2024, Indra Gunawan: Lampaui Target Dana Kelolaan
- Update Harga Emas Antam Hari Ini, Sabtu 19 April 2025, Stabil