Seleksi Calon ASN Kemenag, Formasi 4.125, Pelamar 169.754
Jumat, 13 Oktober 2023 – 23:45 WIB

Logo Kementerian Agama. (ANTARA/HO-Kemenag)
Panitia nantinya akan memberikan kesempatan kepada peserta untuk mengajukan sanggah atas hasil seleksi administrasi. Masa sanggah ini dibuka 19-21 Oktober 2023. Hasil jawaban dari sanggahan yang diajukan peserta, akan diumumkan pada 22-28 Oktober 2023.
"Seleksi Kompetensi Dasar atau SKD CPNS dilaksanakan pada 9 sampai 18 November 2023, sedangkan pelaksanaan Seleksi Kompetensi Calon PPPK pada 10 November-4 Desember 2023," kata Nurudin. (antara/jpnn)
Kepala Biro Kepegawaian Sekretariat Jenderal Kementerian Agama Nurudin mengatakan seleksi ASN Kemenag banjir peminat, padahal formasi yang tersedia hanya 4.125.
Redaktur & Reporter : M. Kusdharmadi
BERITA TERKAIT
- 5 Berita Terpopuler: Revisi UU ASN Mengubah Sesuatu, Ada Pasal yang Dipersoalkan, Honorer R2/R3 Keburu Pensiun
- Pemerintah Fokus Tuntaskan Pengangkatan PPPK Tahap 1, Honorer R2/R3 Keburu Pensiun
- Bimbingan Manasik Haji BSI dan Kemenag Pecahkan Rekor MURI
- 5 Berita Terpopuler: Jadwal Tes PPPK Sudah Keluar, 6 Fakta Terungkap, Komitmen Tegas
- Guru Sekolah Rakyat dari PNS & PPPK, Diusulkan Kepala Daerah
- Seleksi PPPK Tahap 2 Daerah Ini Bulan Depan, 904 Honorer Memperebutkan 103 Sisa Formasi