Seleksi PPPK 2023 Rejang Lebong Dibuka, 685 Formasi Disiapkan, 300 di Antaranya Guru
Selasa, 19 September 2023 – 07:01 WIB

Ilustrasi PPPK. Ilustrasi Foto: Ricardo/JPNN.com
Jumlah guru berstatus ASN ini terus berkurang karena sudah masuk masa pensiun.
Pada 2023 ini setidaknya adanya 82 orang masuk masa pensiun.
Lalu, pada 2024 nanti ada 90 orang.
Secara keseluruhan jumlah guru yang ada di Kabupaten Rejang Lebong mulai dari tingkat TK, SD dan SMP mencapai 3.668 orang.
Jumlah itu terdiri dari guru berstatus ASN 1.879, dan honorer 1.789. (antara/jpnn)
Pemkab Rejang Lebong membuka seleksi PPPK 2023. 685 formasi disiapkan, 300 di antaranya guru atau tenaga kependidikan.
Redaktur & Reporter : M. Kusdharmadi
BERITA TERKAIT
- Siswa Sulawesi Tenggara Cerdas-Cerdas, Ini Reaksi Mendikdasmen
- 5 Berita Terpopuler: Jadwal Tes PPPK Sudah Keluar, 6 Fakta Terungkap, Komitmen Tegas
- Seleksi PPPK Tahap 2 Daerah Ini Bulan Depan, 904 Honorer Memperebutkan 103 Sisa Formasi
- 5 Berita Terpopuler: Kabar Baik, Honorer Silakan Mempersiapkan Diri, Jadwal Tes PPPK Sudah Keluar?
- 5 Berita Terpopuler: ASN & Honorer Mendukung Tata Kelola Guru Diambil Pusat, Ketum PGRI Memohon kepada Mendikdasmen
- ASN dan Honorer Dukung Tata Kelola Guru Diambil Alih Pusat