Selundupkan 1.003 Gram SS dengan cara Ditelan
Dua WN Iran Dibekuk
Selasa, 11 Januari 2011 – 06:29 WIB
Namun, belum berhasil karena diduga pihak penerima telah mengetahui kurir mereka tertangkap oleh petugas. Sementara itu, Kapolres Khusus Bandara Soekarno-Hatta, Kombes Tornagogo Sihombing menyatakan keberhasilan pengungkapan ini tidak terlepas dari kerjasama petugas Airport Interdiction Bandara Soetta.
”Sekarang ini pengamanan tidak hanya diperketat di Terminal 2 Internasional saja, tapi terminal domestik juga kami awasi. Karena tidak tertutup kemungkinan sindikat narkotika menyelundupkan narkoba melalui terminal domestik,” ungkapnya. (gin)
TANGERANG-Lagi, dua warga negara (WN) Iran tertangkap tangan hendak menyelundupkan sabu-sabu (SS) ke tanah air. Keduanya masing-masing bernama Ghader
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Begini Analisa Reza Indragiri Soal Polisi Tembak Polisi di Solok Selatan
- Kabagops Polres Solok Selatan Tembak Kasat Reskrim yang Usut Tambang Liar, IPW Bilang Begini
- Kompolnas Sebut Polda Sumbar Harus Ungkap Fakta Polisi Tembak Polisi di Solok Selatan
- Calon Bupati Biak Numfor Jadi Tersangka Pelecehan Seksual Sesama Jenis
- Kabagops Polres Solok Selatan Langsung Serahkan Diri Seusai Tembak Mati Kasat Reskrim
- Guru PPPK di Karanganyar Makin Nelangsa, Hasil Visum Tidak Bisa Dilihat, Pemerkosa Wara-wiri