Seluruh Pemprov Ditarget Laksanakan RB Tahun Ini
Selain 19 K/L di Pusat
Senin, 18 Februari 2013 – 23:14 WIB

Seluruh Pemprov Ditarget Laksanakan RB Tahun Ini
“Kami hanya mendorong dan memfasilitasi. Tetapi pelaksanaannya tergantung dari komitmen dari pimpinan serta jajaran kementerian/lembaga maupun pemda bersangkutan,”ujar Menteri PAN-RB Azwar Abubakar dalam keterangan persnya, Senin (18/2).
Dia menambahkan, dari sembilan program percepatan reformasi birokrasi yang telah ditetapkan, terdapat lima program yang menjadi prioritas untuk dilaksanakan dalam tahun 2013 ini. Yaitu penataan struktur birokrasi, penataan SDM aparatur, konsolidasi reformasi birokrasi pada K/L, pemda, penguatan pengawasan dan akuntabilitas, serta peningkatan kualitas pelayanan publik.
Diakui, Kementerian PAN-RB sudah mendapatkan bantuan antara lain dari AusAID, antara lain untuk pelatihan analisis jabatan bagi 4.235 PNS di seluruh Indoensia.
Sedangkan Deutshe Gesellschaft fur Internationale Zusammenarbeit (GIZ) dari Jerman, telah mendukung sejumlah program, antara lain studi tentang kebijakan pengembangan sistem penanganan complain. Adapun bantuan dari USAID (Amerika Serikat) antara lain dalam peningkatan berbagai upaya komunikasi di Kementerian PAN-RB. (esy/jpnn)
JAKARTA--Setelah 20 kementerian/lembaga (K/L) menyesaikan proses pelaksanaan reformasi birokrasi dan mendapatkan tunjangan kinerja (TK) pada 2012,
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Heboh Pengeroyokan di Kantor Polsek, Kapolda Riau Langsung Copot Jabatan Anak Buah
- Tugas Kantor Komunikasi Presiden Dianggap Tumpang Tindih, Begini Reaksi Mensegneg
- Kader Gerindra di Banggai Minta Polisi Menindak Pelaku Persekusi
- Paus Fransiskus Meninggal, Prabowo: Dunia Kehilangan Sosok Panutan dalam Kemanusiaan
- Mbak Ita bersama Suami Didakwa Terima Suap Rp 9,29 Miliar dari Proyek & Insentif ASN
- Dittipidsiber Bareskrim Turun Tangan Usut Gangguan Sistem Bank DKI