Semangat! Mari Sambut Hari Senin dengan Membaca Doa Berikut
jpnn.com - Banyak yang membenci hari Senin karena harus kembali memulai aktivitas. Entah aktivitas pekerjaan maupun bersekolah.
Eits, tunggu dulu. Tahukah kalian bahwa hari Senin memiliki keistimewaan menurut pandangan Islam.
Nabi Muhammad sallallahu ‘alaihi wasallam dilahirkan dan meninggal pada hari Senin.
Selain itu beliau juga diutus sebagai Rasulullah dan mendapat mukjizat Al Quran pada hari Senin.
Hari yang baik pula untuk melakukan amalan-amalan sunnah karena itulah hari di mana pintu-pintu surga dibuka.
Tak hanya itu para malaikat melaporkan amalan manusia juga di hari itu. Untuk itu perbanyaklah ibadah sunnah termasuk berdoa di hari Senin.
Berikut doanya:
“Allaahumma aulinii fii kulli yaumitsnaini ni’mataini, sa’aadatan fii awwalihi bithaa’atik, wa ni’matan fii aakhirihi bimaghfiratik, yaa man huwal ilaahu walaa yaghfirudz dzunuuba siwaah”
Yuk, jangan malas memulai hari Senin. Tetap semangat ya sambil membaca doa berikut.
- Ucap Doa untuk Prabowo-Gibran, Inul Daratista: Semoga Amanah Mengemban Tugas Negara
- Perdana Perankan Sosok Malaikat, Fero Walandouw: Ini Sosok yang Berbeda
- Ini Doa dan Harapan Venna Melinda Jika Verrell Bramasta Duduk di DPR RI
- Mahfud: Jauhkanlah Indonesia dari Kesewenang-wenangan dan Kezaliman Para Pemimpin
- Ribuan Jemaah JSI Jambi Mengikuti Doa dan Zikir Akhir Tahun untuk Indonesia Maju
- Mahfud MD: Ya Allah, Hancurkanlah Kekuatan Jahat Orang-Orang Yahudi dan Israel