Sembilan Gol Untuk Hibur Moratti
Senin, 02 April 2012 – 11:42 WIB

Sembilan Gol Untuk Hibur Moratti
MILAN—Pelatih anyar Inter Milan, Andrea Stramaccioni memulai debutnya bersama si biru-hitam dengah hujan gol. Setidaknya sembilan gol tercipta saat Inter berusaha membungkam Genoa di Giuseppe Meazza, dinihari tadi. ‘’Saya melihat sebuah serangan dan Inter bisa mengekspresikan kualitas individu masing-masing. Saya suka penampilan pada babak perlama terlepas dari gol terakhir yang meningkatkan kepercayaan diri Genoa,’’ imbuhnya.
Lima gol untuk inter dan empat gol sisanya dibuat Genoa. Stramaccioni, menyebut meski, Cuma menang tipis dirinya senang karena Presiden Inter, Masimo Moratti senang melihat pertandingan itu dan merasa terhibur.
Baca Juga:
‘’Saya rasa yang lebih penting adalah kemenangan Inter. Faktanya, ini dihasilkan melalui cara yang spektakuler (dan) akan menyenangkan Presiden Moratti, karena ia meminta kami untuk menghiburnya,’’ ujar Stramaccioni sebagaimana dikutip Tribalfootball, Senin (2/4).
Baca Juga:
MILAN—Pelatih anyar Inter Milan, Andrea Stramaccioni memulai debutnya bersama si biru-hitam dengah hujan gol. Setidaknya sembilan gol tercipta
BERITA TERKAIT
- Prawira Bandung Coba Tetap Bugar di Tengah Jadwal Padat Selama Ramadan
- Perjalanan Jafar/Felisha Terhenti di Tangan Pasangan Gado-gado Belanda-Denmark
- Kesatria Bengawan Solo Rekrut Milos Pejic untuk Mewujudkan Target Juara IBL 2025
- Persebaya vs Persib: Paul Munster Butuh Bonek untuk Selamatkan Nasibnya
- Liga 1: Begini Persiapan Persib Menjelang Big Match Lawan Persebaya
- Practice MotoGP Thailand Dramatis, Pecco di Luar 10 Besar