Sembilan Makanan ini Bisa Membantu Mengatasi Migrain

jpnn.com - MIGRAN merupakan salah satu penyakit yang banyak dikeluhkan masyarakat. Migrain menyerang di satu sisi kepala, namun kadang bergantian menyerang bagian lainnya.
Berikut beberapa makanan yang bisa Anda konsumsi untuk meredakan migrain, seperti dilansir laman MSN, Rabu (31/8).
1. Lemak Ikan.
Lemak Ikan mengandung asam lemak Omega-3. Jenis spesifik lemak baik ini bisa membantu mengurangi peradangan, yang bisa membantu mengurangi rasa sakit migrain. Beberapa sumber ikan terbaik termasuk salmon, trout, mackerel dan herring.
2. Magnesium.
Magnesium meningkatkan sirkulasi darah dan meningkatkan fungsi neurotransmitter. Magnesium membantu mengontrol sakit kepala migrain dengan melepaskan hormon pengurang rasa nyeri dan mengurangi vasokonstriksi atau penyempitan pembuluh darah, yang meningkatkan tekanan darah.
3. Biji rami.
Biji rami telah lama digunakan sebagai obat alami dan pengobatan herbal. Mengandung Omega-3 yang dikenal membantu mengurangi rasa sakit pada migrain.
MIGRAN merupakan salah satu penyakit yang banyak dikeluhkan masyarakat. Migrain menyerang di satu sisi kepala, namun kadang bergantian menyerang
- Paramount Petals Gencarkan Gerakan Sehat dan Cerdas bagi Anak Usia Dini hingga Lansia
- Tip Mempersiapan Libur Lebaran Berkesan Bareng Keluarga
- Cegah Bibir Kering Saat Puasa dengan 5 Cara Alami Ini
- 4 Manfaat Jintan Hitam Campur Madu, Ampuh Obati Asma
- Akhirnya Diluncurkan, DRX Token Jadi Solusi Berantas Produk Palsu
- 3 Manfaat Salak, Cegah Tumbuhnya Sel Kanker Prostat