Sembilan Pelayanan Publik Masuk Putaran Dua UNPSA 2014
Minggu, 16 Februari 2014 – 23:12 WIB
Dalam berbagai kesempatan, WamenPANRB Eko Prasojo mengatakan, sebenarnya inovasi pelayanan publik Indonesia tidak kalah dengan negara-negara lain. Kelemahan kita adalah dalam penyusunan proposal yang kurang fokus, kurang jelas, dan kurang terarah sesuai dengan persyaratan yang diminta, sehingga kurang meyakinkan juri yang menilai. “Mudah-mudahan tahun ini kita bisa menang, sehingga akan mengangkat nama Indonesia di dunia internasional,” ucap Eko Prasojo menambahkan. (esy/jpnn)
JAKARTA - Indonesia berhasil menempatkan sembilan unit pelayanan publik dalam putaran kedua ajang United Nation Public Service Award (UNPSA) 2014.
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Kebakaran Melanda Rumah Padat Penduduk di Tanah Abang, Ini Dugaan Penyebabnya
- Tidak Seluruh Honorer Lulus PPPK 2024, Sudah Diantisipasi, 3 Alasannya
- PWNU Jateng Sebut Pilkada Membuktikan Kedewasaan Politik Warga
- 5 Berita Terpopuler: Kenaikan Gaji Guru Honorer Bikin Penasaran, PNS dan PPPK Makin Makmur, Kontroversi Muncul
- Pererat Hubungan Antar-Negara, Perpustakaan Soekarno Garden Bakal Dibangun di Uzbekistan
- Polisi Tembak Mati Siswa SMKN 4 Semarang, Keluarga Korban Lapor ke Polda Jateng