Sembuh, Terry Siap Bela Chelsea
Sabtu, 14 April 2012 – 13:12 WIB

Sembuh, Terry Siap Bela Chelsea
LONDON—Melewati padatnya pertandingan pekan ini, pelatih Chelsea, Roberto di Matteo, sedikit bernafas lega. Pasalnya sejumlah pemain pilarnya telah pulih dari cedera jelang tiga pertarungan penting yang akan dihadapi mulai akhir pekan ini. ‘’Ini adalah saat yang baik melihatnya kembali. John Terry juga menjalani latihan dengan baik juga,’’ tambahnya.
Kabar terbaru adalah pulihnya sang kapten John Terry dari cedera rusuk yang dideritanya kala membawa The Blues lolos ke semi final Liga Champions . Selain Terry, winger lincah Ashley Cole juga segera bisa merumput.
Baca Juga:
‘’Ashley berlatih hari ini dan ini (kabar) baik. Dia bisa dimainkan,’’ ujar Di Matteo sebagaimana dikutip SkySports, Sabtu (14/4).
Baca Juga:
LONDON—Melewati padatnya pertandingan pekan ini, pelatih Chelsea, Roberto di Matteo, sedikit bernafas lega. Pasalnya sejumlah pemain pilarnya
BERITA TERKAIT
- 10 Wakil Indonesia Tembus 16 Besar All England 2025
- Petaka di Menit 90+4, Persebaya Tak Jadi Menang dari PSIS
- Kabar Buruk Menghampiri Atletico Madrid Menjelang Jumpa Real Madrid
- Pukul Persita 2-1, Malut United Tak Terkalahkan di 9 Laga
- Timnas Indonesia Terus Menambah Pemain Naturalisasi, Begini Reaksi Pelatih Bahrain
- Pelatih Persib Bubarkan Tim Seusai Menghajar Semen Padang, Kapan Kembali Berkumpul?