Semen Gresik Bukukan Laba Rp 2,52 Triliun
Selasa, 17 Maret 2009 – 17:19 WIB
"Untuk alokasi penjualan, lebih kita optimalkan (pada) pemenuhan pasar domestik, yakni sebesar 16,7 juta ton semen. Sisanya baru untuk ekspor," papar Dwi pula.
Baca Juga:
Memasuki tahun 2009, perseroan ini bertekad untuk memulai pembangunan pabrik barunya, masing-masing dengan kapasitas terpasang 2,5 juta ton per tahun, yakni di Pati, Jawa Tengah, dan Pangkep, Sulawesi Selatan, serta pembangunan dua PLTU dengan total kapasitas 70 MW. Sementara di sisi lain, selama tahun 2008, SG telah menerima beberapa penghargaan, antara lain yakni Investor Award 2008, Proper Hijau dari Kementerian Negara Lingkungan Hidup, serta Invesment Award dari BKPM. (esy/JPNN)
JAKARTA - Untuk tahun 2008, PT Semen Gresik (Persero) Tbk tercatat mampu meraup laba bersih Rp 2,52 triliun. Pencapaian ini mengalami peningkatan
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Gaet Generasi Muda di Sektor Pertanian, SGN Bentuk Inkubator Agripreneur Tebu
- Pengin Tahu Asal Bright Gas yang Kalian Beli? Yuk, Scan Barcodenya
- Pertamina Dorong Kolaborasi Nasional dan Global Turunkan Emisi Metana di Indonesia
- Pertamina Paparkan Keunggulan Desa Energi Berdikari di COP 29 Azerbaijan
- Pemerintah Terus Mendorong KUR yang Hampir 10 Tahun Berjalan untuk Usaha Produktif
- Program Disabilitas Tanpa Batas Bikin PNM Berjaya di BBMA 2024