Semen Indonesia Jalin Kemitraan dengan TCC Jepang, Menteri BUMN Beri Apresiasi
Rabu, 04 Agustus 2021 – 22:55 WIB
Menteri BUMN Erick Thohir, mengapresiasi kerja keras SIG yang mampu merealisasikan untuk bertransformasi menjadi BUMN kelas dunia melalui kemitraan strategis, inovasi produk, model bisnis serta pelayanan sebagai nilai tambah dan daya saing di masa depan.
“Meski tantangan semakin besar saat pandemi, SIG telah membuktikan hal tersebut bukan menjadi halangan untuk mencapai proses bisnis yang lebih efisien. Kesuksesan kerja sama strategis antara SIG dan TCC diharapkan menjadi contoh bagi BUMN dan para pelaku usaha di sektor lain,” harap Erick.(chi/jpnn)
PT Semen Indonesia (SIG) telah membuktikan hal tersebut bukan menjadi halangan untuk mencapai proses bisnis yang lebih efisien.
Redaktur & Reporter : Yessy
BERITA TERKAIT
- Kementerian BUMN Setorkan Dividen ke Negara Rp 85,5 Triliun, Optimistis Meningkat 2025
- Saham TLKM Anjlok, Telkom Butuh Penyegaran & Strategi Baru
- Warning dari Erick Thohir Setelah Timnas Indonesia Menghancurkan Arab Saudi
- Pertamina Eco RunFest 2024: Carbon Neutral Event untuk Kampanye Sustainable Living
- Diikuti 12.300 Pelari, Pertamina Eco RunFest 2024 Sukses Digelar
- SIG Raih Peringkat Gold di Ajang Asia Sustainability Reporting Rating Award 2024