Semen Indonesia Segera Jadi Produsen Terbesar se-ASEAN
Selasa, 10 Januari 2017 – 16:53 WIB
Tahun ini, Semen Indonesia terus melanjutkan proyek perseroan.
Yakni, pembangunan pabrik di Aceh, Kupang, maupun mengoperasikan pabrik semen di Indarung dan Rembang.
’’Kami juga terus memperkuat posisi di kawasan regional dengan pabrik di Vietnam serta ada peluang di Sri Lanka,’’ ungkap Agung.
Beroperasinya pabrik perseroan di Rembang dan Indarung pada tahun ini membuat perseroan menjadi produsen semen terbesar di ASEAN.
Semen Indonesia akan memiliki kapasitas produksi sekitar 37,8 juta ton. (vir/c14/sof)
PT Semen Indonesia Tbk menyetujui rencana pembatasan pembangunan pabrik yang dilontarkan pemerintah.
Redaktur & Reporter : Ragil
BERITA TERKAIT
- SIG Raih Peringkat Gold di Ajang Asia Sustainability Reporting Rating Award 2024
- Selamat! Dirut SIG Raih Top CEO Indonesia Awards 2024
- Lewat Program SGSP, SIG Tingkatkan Kesejahteraan Petani di Rembang
- SIG Bersama Pemprov DKI Merevitalisasi Trotoar di Kawasan Kuningan
- Dukung Pembangunan Infrastruktur & Perumahan dengan Semen Hijau, SIG Ajak Semua Pihak Bersinergi
- SIG Raih 5 Penghargaan Prasetya Ahimsa dari Kementerian ESDM