Semen Padang Batal ke ISL
Sabtu, 01 Desember 2012 – 06:34 WIB
JAKARTA -- Juara bertahan Indonesia Premiere League (IPL) musim lalu, Semen Padang, akhirnya menyatakan batal ke kompetisi Indonesia Super League (ISL). Pembatalan ini diungkapkan oleh CEO PT Liga Indonesia Djoko Driyono di Jakarta, Jumat (30/11). Mundurnya Semen Padang mendapat tanggapan dari klub-klub peserta ISL. Salah satunya adalah Pesegres Gresik United yang merupakan tim asal Jawa Timur.
Menurut pria berkacamata tersebut, pengunduran diri Semen Padang dari pencalonan peserta ISL adalah hak mereka. PT Liga Indonesia tidak akan ikut campur karena Semen Padang sendiri yang awalnya meminta masuk ISL.
Baca Juga:
"Itu hak mereka, awalnya mereka kan yang melamar sendiri ke PT. Liga Indonesia untuk bisa berkompetisi di ISL musim 2012/2013," ungkap Djoko.
Baca Juga:
JAKARTA -- Juara bertahan Indonesia Premiere League (IPL) musim lalu, Semen Padang, akhirnya menyatakan batal ke kompetisi Indonesia Super League
BERITA TERKAIT
- Mengejutkan! Lihat Klasemen Liga 1 Setelah Bali United Keok
- Bandingkan Perkenalan Resmi Patrick Kluivert dan Shin Tae Yong, Beda Jauh
- Diperkenalkan, Patrick Kluivert Langsung Beberkan Rencana ke Depan
- Puan Dukung Klub Sepeda ASC Monsters Binaan Sahroni Mengukir Prestasi Global
- Persis Siap Turunkan Rekrutan Anyar saat Menjamu PSM
- Persita Vs PSIS: Bessa Bersinar, Pendekar Cisadane Masuk 4 Besar Klasemen Liga 1