Semen Padang Batal ke ISL
Sabtu, 01 Desember 2012 – 06:34 WIB

Semen Padang Batal ke ISL
JAKARTA -- Juara bertahan Indonesia Premiere League (IPL) musim lalu, Semen Padang, akhirnya menyatakan batal ke kompetisi Indonesia Super League (ISL). Pembatalan ini diungkapkan oleh CEO PT Liga Indonesia Djoko Driyono di Jakarta, Jumat (30/11). Mundurnya Semen Padang mendapat tanggapan dari klub-klub peserta ISL. Salah satunya adalah Pesegres Gresik United yang merupakan tim asal Jawa Timur.
Menurut pria berkacamata tersebut, pengunduran diri Semen Padang dari pencalonan peserta ISL adalah hak mereka. PT Liga Indonesia tidak akan ikut campur karena Semen Padang sendiri yang awalnya meminta masuk ISL.
Baca Juga:
"Itu hak mereka, awalnya mereka kan yang melamar sendiri ke PT. Liga Indonesia untuk bisa berkompetisi di ISL musim 2012/2013," ungkap Djoko.
Baca Juga:
JAKARTA -- Juara bertahan Indonesia Premiere League (IPL) musim lalu, Semen Padang, akhirnya menyatakan batal ke kompetisi Indonesia Super League
BERITA TERKAIT
- Scooter Prix 2025 Segera Digelar, Total Hadiah Mencapai Lebih Dari Rp 1 Miliar
- Paul Munster Menuju Bhayangkara Presisi Lampung FC?
- Darah Mewarnai Kemenangan LA Lakers di Gim 2 Babak Pertama NBA Playoffs
- Bhayangkara FC Langsung Mencanangkan Target Tinggi di Liga 1 Musim Depan
- MotoGP 2025: Marquez Mentereng dengan Ducati, Bagnaia Merasa Tertekan?
- 5 Laga Terakhir Liga 1, Pelatih Persib Bojan Hodak Menaruh Harapan kepada Sosok Ini