Semester I 2024, KAI Logistik Kelola 12 Juta Ton Barang
Jumat, 12 Juli 2024 – 19:54 WIB

Kurir KAI Logistik (Ilustrasi). Foto dok KAI Logistik
“Ke depannya perusahaan optimis mampu mencatatkan kinerja yang lebih baik hingga akhir 2024. Pertumbuhan tersebut dipengaruhi oleh berbagai langkah strategis yang telah dipetakan oleh Perusahaan di antaranya sertifikasi halal pada layanan angkutan multikomoditas serta perluasan jangkauan dan penambahan jadwal pengiriman barang KALOG Express," seru Fredi.(chi/jpnn)
KAI Logistik, anak usaha PT Kereta Api Indonesia (KAI) terus memantapkan posisinya di industri logistik tanah air.
Redaktur & Reporter : Yessy Artada
BERITA TERKAIT
- Angkutan Lebaran 2025, KAI Logistik Angkut Ribuan Motor & Hewan Peliharaan
- Operasional LRT Jabodebek Sepenuhnya Menggunakan Listrik, Lebih Ramah Lingkungan
- Mudik Lebaran 2025, KAI Group Angkut 29.170.705 Penumpang
- Gubernur DIY Ingin Polemik KAI dan Warga Lempuyangan Segera Diselesaikan
- H+8 Lebaran, KAI Logistik: Pengiriman Sepeda Motor Meningkat
- PT KAI Buka Suara Soal Penolakan Warga Jogja yang Terdampak Penataan Stasiun Lempuyangan