Semester Pertama, 429 Aduan Mampir ke OJK
Sabtu, 03 September 2016 – 01:52 WIB
Analis Direktorat Kebijakan dan Dukungan Penyidikan OJK Wahid Hakim Siregar mengungkapkan, pihaknya telah meluncurkan investor alert portal (IAP) yang bisa diakses langsung oleh masyarakat.
Dalam portal tersebut, masyarakat bisa mengetahui perusahaan-perusahaan mana saja yang menyelenggarakan kegiatan investasi tapi tidak diawasi OJK.
”Tapi, yang tercantum dalam portal itu belum berarti bodong ya. Perkara itu investasi bodong atau tidak, kami masih dalam proses pemilahan dan menelusuri seperti apa produk investasi yang ditawarkan,” ujarnya. (rin/c10/sof/jos/jpnn)
PASURUAN – Satuan Tugas Waspada Investasi akan segera diresmikan. Menurut rencana, Otoritas Jasa Keuangan Regional 4 Jatim akan meresmikan
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Shell Membantah Bakal Tutup SPBU di Indonesia
- BTN Raih Penghargaan di Ajang LinkedIn Talent Awards
- Melalui UMK Academy, Pertamina Dukung UMKM Bersaing di Tingkat Global
- Pupuk Kaltim Kembali Raih Predikat Platinum di Ajang ASSRAT 2024
- Pegadaian Gelar Media Awards 2024, Puluhan Jurnalis Raih Penghargaan
- Pertamina Regional Indonesia Timur Raih Penghargaan Internasional Best Practice GCSA 2024