Semifinal Piala AFF U-16: Bima Sakti Waspadai Semua Pemain Myanmar
Selasa, 09 Agustus 2022 – 16:28 WIB

Pelatih Timnas Indonesia Bima Sakti. Foto: PSSI
Indonesia sendiri memiliki masa recovery yang lebih panjang dari Myanmar.
Hal itu sedikit menguntungkan karena Skuad Garuda Asia memiliki waktu lebih untuk memulihkan kondisi fisik pemain.
"Kondisi pemain seluruhnya baik. Kami sudah siapkan taktik tersendiri untuk laga besok," jelas eks asisten Pelatih Timnas Indonesia tersebut. (dkk/jpnn)
Pelatih Timnas U-16 Indonesia Bima Sakti mengaku mewaspadai semua pemain Myanmar.
Redaktur : Dhiya Muhammad El-Labib
Reporter : Muhammad Amjad
BERITA TERKAIT
- 19 Juta Jiwa Jadi Korban Gempa, Junta Myanmar Masih Sibuk Urusan Perang Saudara
- Lebih dari 3.000 Orang Tewas Akibat Gempa Myanmar
- Gempa Bumi Kembali Terjadi di Myanmar Hari Ini
- Korban Tewas Gempa Myanmar Mencapai 2.700 Orang, BNPB Beri Info soal WNI
- Prabowo Bakal Lepas Misi Kemanusiaan ke Myanmar 3 April
- Indonesia Berangkatkan Pasukan Misi Kemanusiaan Gempa ke Myanmar