Seminar Perjanjian Breda Sukses Tutup Pesta Rakyat Banda

Menteri lulusan ITB Bandung, Surrey University Inggris dan Program Doktoral Unpad Bandung ini mengajak traveller untuk pergi ke Banda Neira. Pesta Rakyat Banda ini telah menjadi pintu untuk kedatangan wisatawan datang ke Banda Neira.
Banda memiliki segudang destinasi wisata bersejarah peninggalan penjajahan Portugis dan Belanda di Nusantara. Mulai Gunung Api Banda, Benteng Belgica peninggalan bangsa Portugis, spot menyelam terbaik di Lava Flow, Gereja Tua Hollandische Kerk, Rumah Budaya, Istana Mini, lokasi pengasingan Bung Hatta.
“Yang sudah datang, Bawa pulang dan cerita untuk keindahan Banda. Yang belum, silahkan eksplore Banda Neira. Even baharinya keren, juga wisata darat. Semua menghibur, dengan alam laut, budaya serta sejarah Pulau Banda sangat menarik,” ujar Menteri asli Banyuwangi tersebut.(jpnn)
Seminar Perjanjian Breda sukses menjadi atraksi penutup rangkaian Pesta Rakyat Banda 2017, sejak 11 Oktober sampai 11 November 2017.
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
- Wamenpar Ni Luh Puspa Petakan Potensi Wisata di Bali Timur, Ini Tujuannya
- Backstagers Indonesia Serahkan Manifesto Peta Jalan Industri Event ke Kemenpar
- Menpar Widiyanti Sampaikan 3 Poin Utama yang Perlu Diperbaiki di RUU Kepariwisataan
- Wamenpar Ajak Wisatawan Nikmati Wisata Alam di DeLoano Glamping Magelang
- Endry Lee, Sosok di Balik Kesuksesan MensaPro Indonesia
- Komisi VII DPR Minta Pemerintah Pastikan Libur Nataru Aman dan Nyaman