Seminggu, Evakuasi Masih Terhambat
Minggu, 04 Desember 2011 – 11:55 WIB
"Hal ini tidak berlaku bagi truk sembako, maupun pengangkut BBM Pertamina untuk SPBU, atau untuk kepentingan umum lainnya," terang Kasat Lantas Polres Kukar Ajun Komisaris Dwi Nur Setiawan. "Yang tidak boleh, seperti angkutan bahan bakar untuk perusahaan, pengangkut alat berat, terutama kendaraan 10 roda ke atas, dan lainnya."
Selama ambruknya Jembatan Kartanegara, kata dia, jumlah kendaraan yang melewati Loa Jalan-Loa Kulu meningkat drastis. Kepadatan di ruas-ruas tertentu sering terjadi, bahkan pada jam sibuk kemacetan tidak terhindarkan.
"Kendaraan besar tersebut cukup meresahkan warga bila melintas di siang hari, tadi kami amankan beberapa truk besar yang nekat melintas," pungkasnya.(tom)
TENGGARONG--Pencarian korban ambruknya Jembatan Kartanegara terus dilakukan hingga Sabtu (3/12). Tepat seminggu setelah peristiwa nahas tersebut,
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Lulus SKD, 163 Pelamar CPNS Batam Lanjut ke Tahap SKB
- Puluhan Ribu Masyarakat Pekanbaru Penuhi Kampanye Akbar Agung-Markarius
- Banjir Merendam 2.014 Rumah di Kabupaten Bandung, 12.250 KK Terdampak
- Kasus SPPD Fiktif, Polda Riau Sita Rumah Diduga Milik Bang Uun
- Digikomfest 2024 Dorong Keterbukaan Informasi Publik Perangkat Daerah
- Kapolres Banyuasin Membagikan Makanan Bergizi Gratis untuk Siswa SDN 13 Air Kumbang