Seminggu, Pasien Usus Buntu Tidak Ditangani RSU
Senin, 25 Februari 2013 – 15:41 WIB

Seminggu, Pasien Usus Buntu Tidak Ditangani RSU
KISARAN – Standar Operasional Prosedur (SOP) penanganan pasien di RSU Kisaran harus terus dibenahi. Sejauh ini, pelayanan di rumah sakit plat merah ini masih dianggap berantakan, karena tidak jelasnya prosedur pelayanan terhadap pasien.
Kasus yang dialami AY Marpaung bisa menjadi salah satu bukti ketidakjelasan standar penanganan pasien di rumah sakit milik Pemkab Asahan ini.
Baca Juga:
Selama seminggu menunggu di rumah sakit tersebut, warga Air Joman ini tak kunjung mendapat kejelasan kapan dirinya bisa menjalani operasi usus buntu. Alhasil, keluarga memilih membawanya ke rumah sakit lain untuk segera mendapat penanganan.
Informasinya, sejak didiagnosis menderita penyakit usus buntu, oleh keluarganya, Marpaung langsung dibawa ke RSU Kisaran sekitar sepekan silam.
KISARAN – Standar Operasional Prosedur (SOP) penanganan pasien di RSU Kisaran harus terus dibenahi. Sejauh ini, pelayanan di rumah sakit plat
BERITA TERKAIT
- Farhan Bimbang Tindak Tegas Kusir Delman yang Getok Tarif Tak Wajar di Bandung
- Harga Emas Perhiasan di Baturaja Tembus Rp 11,3 Juta Per Suku
- Korban Kedua Perahu Getek Tenggelam di Perairan Sungai Musi Ditemukan Meninggal Dunia
- 2 Lansia yang Tenggelam di Perairan Sungai Musi Ditemukan Sudah Meninggal Dunia
- Tabung Gas Meledak di Cilincing, 3 Warga Terluka
- Gunung Marapi Erupsi Lagi, Semburkan Abu Vulkanik Setinggi 1.000 Meter