Semoga Paling Lambat Pukul 20.30 WIB Pasokan Listrik Sudah Pulih
Minggu, 04 Agustus 2019 – 18:58 WIB

Plt Dirut PLN Sripeni Inten Cahyani (tengah) dalam jumpa pers di Depok, Jawa Barat, Minggu (4/8). Foto: Aristo S/JPNN.Com
"Atas nama direksi, PLN meminta maaf seluas-luasnya kepada seluruh pelanggan PLN yang mengalami kondisi tidak menyenangkan," pungkas dia.
Sebagai informasi, blackout terjadi melanda kawasan Jabodetabek, Banten, Jawa Barat dan sebagian Jawa Tengah, Minggu (4/8) pukul 11.45 WIB. Untuk kawasan Jabodetabek, listrik padam itu berimbas pada layanan kereta listrik (KRL) dan moda transportasi raya (MRT).(mg10/jpnn)
Pelaksana tugas (Plt) Direktur Utama PT PLN Sripeni Inten Cahyani menyatakan listrik untuk wilayah Jabotebabek akan pulih paling lambat sekitar pukul 19.30, sedangkan Jabar dan Banten pukul 20.30.
Redaktur & Reporter : Aristo Setiawan
BERITA TERKAIT
- Dirut PLN IP Apresiasi Ribuan Petugas yang Menjaga Kebutuhan Listrik saat Lebaran
- PLN IP Berhasil Penuhi Kebutuhan Listrik Saat Idulfitri
- Berbagi di Bulan Ramadan, PLN IP Salurkan Bantuan Rp 2,8 Miliar
- Penuhi Kebutuhan Listrik Saat IdulFitri, PLN IP Operasikan 371 Mesin Pembangkit
- Pastikan Pasokan Listrik Aman Saat Arus Mudik, PLN UID Jakarta Raya Siapkan SPKLU di Rest Area
- Gubernur Herman Deru & GM PLN Bersinergi Kejar Target Sumsel 100 Persen Teraliri Listrik