Sempat Ditahan, Kapal Asing Pengangkut CPO Ini Akhirnya Dilepas TNI AL, Ada Apa?
Minggu, 15 Mei 2022 – 00:03 WIB

Pangkoarmada I Laksamana Muda TNI Arsyad Abdullah. ANTARA/HO-Koarmada I
MT. W. Blossom ditangkap di tengah instruksi Presiden Jokowi pada 21 April 2022 yang menyatakan pelarangan ekspor CPO beserta produk turunannya.
Selanjutnya dilakukan penyelidikan oleh Pangkalan TNI AL Dumai terkait dokumen kapal muatan dan awak kapal. Namun akhirnya kapal tersebut tidak terbukti melanggar ketentuan ekspor. (antara/jpnn)
Yuk, Simak Juga Video ini!
Dokumen kapal MT. W. Blossom tidak cukup bukti yang kuat untuk diteruskan ke proses penyidikan.
Redaktur & Reporter : Fathan Sinaga
BERITA TERKAIT
- Simak Penilaian Gibran tentang Didit Prabowo, Begini
- Lihat yang Dilakukan Gibran saat Mudik ke Solo, Paten!
- TNI AL Siapkan Pasukan dan Alutsista untuk Operasi Kemanusiaan Korban Gempa Bumi di Myanmar
- Pak Luhut Sudah ke Rumah Jokowi di Hari Pertama, Ada Kompol Syarif
- Gelar Perkara Kasus Pembunuhan Juwita Dilakukan Tertutup, Ada Apa?
- Keluarga Juwita yang Tewas Diduga Dibunuh Oknum TNI AL Kecewa