Sempat Diyakini Bisa Hidup Lagi, Jenazah Akhirnya Dikubur
Kamis, 13 Desember 2018 – 00:34 WIB

Seorang penenamba (pengobat) berusaha menyembuhkan Salasiah yang telah dinyatakan meninggal oleh dokter. Foto: Maulana/Radar Banjarmasin/JPNN.com
BACA JUGA: Digigit Ular Berbisa, Meninggal, Keluarga Yakin Hidup Lagi
Menurut Bambang, luka gigitan ular yang semakin dekat ke otak atau jantung akan semakin mematikan. Hal itu juga tergantung derajat luka gigitan. “Jika luka parah penyebaran bisa semakin cepat, tetapi cepat tidaknya segera dilakukan penanganan,” ucapnya.
Diwartakan sebelumnya Salasiah digigit seekor ular berbisa jenis kobra ketika mencari ikan dekat rumahnya. (lan/ay/ran)
Pihak keluarga sempat yakin Salasiah yang digigit ular berbisa bisa hidup lagi, namun akhirnya jenazah dikuburkan.
Redaktur & Reporter : Soetomo
BERITA TERKAIT
- Kerabat hingga Masyarakat Ikut Antar Jenazah Titiek Puspa ke Peristirahatan Terakhir
- 6 dari 8 Korban Tewas Kecelakaan Maut di GT Ciawi Teridentifikasi, Ini Daftarnya
- Jenazah Korban Penembakan Aparat Malaysia Tiba di Riau
- Tim Forensik Masih Identifikasi 7 Jenazah Korban Kebakaran Glodok Plaza
- Polisi Belum Sampaikan Hasil Ekshumasi Jenazah Darso, Ini Alasannya
- Prajurit TNI AL Mengevakuasi Jenazah Seorang Nelayan di Perairan Karimun Anak Riau